Loading...

Prodi PIAUD berkolaborasi dengan mahasiswa Field Study (S2 PAI dan PIAUD) menyelenggarakan Webinar series. Seri #1 bertema: “7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat” Jadi Inspirasi Pembentukan Generasi Berakhlak

Yogyakarta — Upaya membangun karakter Islami anak sejak dini kembali menjadi sorotan dalam kegiatan webinar bertajuk “Fondasi Pendidikan Karakter Islami Sejak Dini melalui 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat” yang digelar oleh mahasiswa Field Study Magister Pendidikan Agama Islam (MPAI) dan Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogya....