Rabu, 5 September 2018 12:52:33 WIBDilihat : 2586 Kali
Mengenal isi Al-Qur’an sama halnya dengan mempelajari isi kandungan yang terdapat di dalamnya. Beragam cerita bersejarah yang teerdapat pada Al-Qur’an merupakan salah satu edukasi yang dapat diambil sebagai pelajaran dan pedoman dalam mendidik anak usia dini. Tidak hanya perintah dan larangan saja yang terdapat pada isi kandungan kitab suci Al-Qur’an, melainkan banyak kisah-kisah bersejarah ....
Rabu, 5 September 2018 09:23:08 WIBDilihat : 3798 Kali
Tidak sia-sia mengeluarkan banyak biaya, 38 mahasiswa dari IAIN Bengkulu datang ke Yogyakarta pada tanggal 3-6 September untuk mengukuti pelatihan outbound. Outbound merupakan salah satu kegiatan pelatihan untuk meningkatkan softskills. Kegiatan ini dilakukan oleh mahasiswa prodi Pendidikan Islam Anak Usia Dini UIN Sunan Kalijaga selama 3 hari 3 malam pada tanggal 3-6 September 2018 yang bertempat....
Senin, 20 Agustus 2018 03:33:36 WIBDilihat : 2218 Kali
Pada saat saya menjadi Volunteer Asian Games 2018, saya di tugaskan di divisi Transportation sebagai Helpdesk di Tower 5. Banyak pengalaman yang saya dapatkan dari sana terutama masalah waktu. Karena saya berhadapan langsung dengan negara seperti Jepang dan Korea selatan, maka saya mengetahui banyak hal mengenai mengapa mereka dapat disebut negara maju. Atlit dan official yang berasal dari 2 negar....
Rabu, 8 Agustus 2018 08:28:30 WIBDilihat : 2343 Kali
Sabtu, 8 Agustus 2018. Kala itu Arjuna Outbound diberi kesempatan kembali untuk menjadi fasilitator outbound untuk anak TK. Kegiatan ini berlangsung di TK Masyitoh, Kretek Bantul. Adapun peserta outbound dari TK Masyitoh adalah 60 orang yang terdiri dari siswa TK A dan B, serta siswa paud. Adapun fasilitator dari team Arjuna yang ikut serta dalam kegiatan ini adalah 13 orang yang terdiri dari angg....